Kelas baru MOTO2

Kelas baru pengganti kelas 250 cc yakni Moto2 telah bergulir, kelas ini menggunakan mesin 4 tak 600 cc.


.

Motor ini akan menggunakan mesin berkapasitas 599cc 4 silinder sejajar , DOHC, 16-valve, berpendingin air, dibekali juga dengan PGM-FI electronic fuel injection, sehingga sanggup memuntahkan daya sebesar 140 horsepower. Sasis berbentuk twin spar dengan bahan alumunium, Setang yang adjustable. Sektor suspensi dipercayakkan produk Showa full adjustable 43mm Garpu USD and monoshock. Velg magnesium dibalut ban Dunlop slicks dengan ukuran 125/80 (depan) and 190/55 (belakang) . Cakram kembar 300mm dengan kaliper 4 piston radial-mount di depan, dan cakram tunggal 220mm disc dengan kaliper 2 piston dibelakang. Motornya sendiri memiliki berat 137 kg.
__________________

0 komentar:

Posting Komentar

Return top